Perkumpulan ISAS ini berlandaskan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945, Tunduk pada hukum dan peraturan perundang-undangan yang berlaku di Negara Republik Indonesia. Berdasarkan Kerjasama tim, kebersamaan dan maju bersama
Journals
-
Journal of Applied Computer Science and Technology
Journal of Applied Computer Science and Technology (JACOST) adalah sebuah jurnal blind peer-review yang didedikasikan untuk publikasi hasil penelitian yang berkualitas dalam bidang ilmu komputer dan Teknologi namun tak terbatas secara implisit. Semua publikasi di junal JACOST bersifat akses terbuka yang memungkinkan artikel tersedia secara bebas online tanpa berlangganan apapun.
-
Journal of Applied Smart Electrical Network and Systems
Journal of Applied Smart Electrical Network and Systems (JASENS) is a peer-review journal published by Indonesia Society of Applied Science (ISAS). Journal of applied smart electrical network and system aims to provide a forum for academic researchers, industrial professionals, engineers, educators and practitioners to contribute and disseminate innovative new work and research result on electrical engineering related smart electrical network and system. All accepted papers will be published twice a year which is available online (open access).
-
Journal of Applied Mechanical Engineering and Renewable Energy
The Journal of Applied Mechanical Engineering and Renewable Energy (JAMERE) at https://journal.isas.or.id/index.php/JAMERE) is a blind peer-reviewed journal dedicated to the publication of quality research results in the field of Mechanical Engineering and Technological Innovation. Articles published in the JAMERE Journal include original scientific research results (top priority), while for scientific review articles that are new (not top priority) and also comments that are critical of the results of scientific papers published by the JAMERE journal. All publications in the JAMERE journal are open access that allows articles to be freely available online without subscribing to anything.
-
Journal of Applied Accounting
Journal of Applied Accounting, merupakan jurnal akuntansi yang menerbitkan artikel di bidang akuntansi yang memberikan kontribusi pada pengembangan ilmu akuntansi, praktik akuntansi, dan profesi akuntansi. Kami menerima sebagian besar artikel berbasis penelitian yang berkaitan dengan ilmu akuntansi, praktik akuntansi, dan profesi akuntansi. Lingkup topik meliputi: (1) Akuntansi Manajemen, (2) Akuntansi Keuangan, (3) Akuntansi Sektor Publik, (4) Akuntansi Syariah, (5) Teknologi Informasi Akuntansi, (6) Audit, (7) perpajakan .
-
Journal of Applied Civil Engineering and Infrastructure Technology
Journal of Applied Civil Engineering and Infrastructure Technology (JACEIT) merupakan jurnal ilmiah blind peer-review yang didedikasikan untuk publikasi hasil penelitian di bidang Teknik Sipil Terapan dan Teknologi Infrastruktur. Semua publikasi di jurnal JACEIT bersifat akses terbuka yang memungkinkan artikel tersedia secara bebas online tanpa berlangganan apapun. JACEIT terbit sejak Agustus 2020 dengan ISSN Online 2723-5378, SK LIPI Nomor. 0005.27235378/JI.3.1/SK.ISSN/2020.08 Tanggal 6 Agustus 2020. JACEIT diterbitkan dua kali dalam setahun yaitu Bulan Agustus dan Desember. Kami terima artikel dalam Bahasa Indonesia atau Bahasa Inggris. Jurnal ini diterbitkan oleh Indonesian Society of Applied Science (ISAS). Berdasarkan Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi RI No. 72/E/KPT/2024 tentang peringkat akreditasi jurnal ilmiah periode I tahun 2024, bahwa JACEIT telah terakreditasi SINTA 4. JACEIT memiliki DOI: https://doi.org/10.52158/.
Journal of Applied Civil Engineering and Infrastructure Technology (JACEIT) merupakan jurnal ilmiah dengan ruang lingkup bidang struktur, manajemen konstruksi, geoteknik, hidroteknik, material maju, pemetaan/geomatika/sistem informasi geografis, teknik lingkungan, transportasi dan rekayasa teknologi infrastruktur. Jurnal ini merupakan kumpulan artikel terkait Teknologi Rekayasa Konstruksi Bangunan Ketekniksipilan dan penerapan dalam pembangunan infrastruktur meliputi bangunan gedung, bendungan, bendung, waduk, irigasi, drainase, bangunan sungai/rawa, bangunan konservasi air dan tanah, serta sarana transportasi pada jalan raya, jalan bebas hambatan, jalan kereta api, jembatan, banda udara dan pelabuhan serta penerapan teknologi multidisiplin lainnya yang relevan. -
Journal of Applied Community Engagement
Journal of Applied Community Engagement (JACE) (e-ISSN 2808-7836) is a multidisciplinary journal published by Indonesian Society of Applied Science (ISAS). It is a peer-reviewed journal to disseminate community service activities. Community engagement means services to society, applying science and technology based on their field, increasing the capacity of society and community empowerment.